Soal Pilihan Ganda

 1. Dibawah ini yang termasuk format isi utama merupakan sebuah video adalah ....

A. Photoblog 

B. Film 

C. Blog 

D. Vlog 

E. General blog


2. Pemilihan iklan online yang akan digunakan pada suatu web/ blog supaya efektif didasarkan pada…

A. Tata letak sembarang

B. Bentuk iklan 

C. Tata letak yang strategis

D. Iklan harus disertai animasi

E. Iklan disamarkan dengan tampilan


3. Mesin pencari blog bernama Technorati mendeteksi lebih dari 112 juta blog di dunia pada tahun…

A. 2017

B. 1945

C. 2005

D. 2001

E. 2007 


4.  Kriteria blog yang diterima untuk menayangkan iklan, khususnya google adsense yaitu…

A. Memiliki banyak fitur unggulan

B. Blog menarik

C. Memiliki pengunjung relatif tinggi dan mengikuti aturan dari publisher 

D. Blog unik

E. Blog keren


5. Blogger pertama di dunia yaitu…

A. Peter merholtz

B. Jorn barger 

C. Enda nasution

D. Mark zuckerberg

E. Pyra labs


6.  Isi blog kurang lebih masih berupa jurnal pribadi dan tool yang digunakan yaitu live journal terjadi pada generasi…

A. pertama 1998-2001 

B. pertama 1999-2001

C. ke dua  2001-2002

D. ke tiga 2004

E. ke empat 2006


7. Berikut ini yang tidak termasuk keuntungan dalam menulis sebuah blog yaitu…

A. Tulisan yang mencela

B. Tema tulisan dalam blog bebas

C. Tulisan tidak harus mengikuti aturan bahasa

D. Tulisan tidak harus panjang

E. Lahan mempomosikan suatu bisnis


8.  Salah satu jenis blog yang berisi mengenai berbagai hal yang berhubungan dengan memaksimalkan keuntungan perusahaan dinamakan…

A. Blog pendidikan

B. Blog virus

C. Broken blog

D. Hacker blog

E. Blog bisnis 


9. Blog yang dipakai untuk merusak termasuk jenis blog…

A. Blog pendidikan

B. Blog virus 

C. Broken blog

D. Hacker blog

E. Blog bisnis


10. Biasanya terletak di bagian atas blog. Header berisi tentang jadul blog deskripsi blog dan menu blog. Merupakan bagian struktur ....

A. Footer 

B. Main blog 

C. Navbar 

D. Header 

E. Sidebar


11. Blog singkatan dari ….

A. Web Log 

B. Web Browser 

C. Blogger 

 D. Search Engine 

E. Enginer


12.Mengatur lebar tampilan blog dengan blogspot yaitu dengan mengklik dashboard…

A. Template / Theme 

B. Post

C. Layout

D. Earning

E. Setting


13. Bersifat pendukung, dan bersifat pribadi merupakan kriteria blog bersifat ....

A. Non formal 

B.  Informative 

C. Private 

D. Universal 

E.  Formal


14. Dibawah ini yang bukan manfaat dan fungsi blog adalah….

A. Mengasah kemampuan menulis 

B. Menghasilkan uang 

C. Bukti profesionalitas 

D. Sebagai sarana untuk branding 

E. Menyindir seseorang dengan kata-kata yang tidak sopan


15. Blog bertopik berita yang memiliki banyak konten dan memiliki banyak SDM sebaiknya memakai ......... kolom untuk website-nya

A. 1 kolom

B. 2 kolom

C. 3 kolom 

D. 4 kolom

E. 5 kolom

Comments

Popular posts from this blog

Pembelajaran Daring